Perbedaan Blog, WordPress dan Website

Anda mungkin sampai sekarang masih bingung, apa sih website itu. Dari sebuah blog seorang Master saya dapatkan informasi yang selama ini ANDA cari sebagai berikut.

Untuk lebih jelasnya tentang perbedaan dari pada blog, WordPress dan website, silahkan anda lihat gambar dibawah ini:

 

Dari gambar di atas terlihat bahwa  website merupakan himpunan semesta dari semua yang ada di internet. Ada banyak ragam website seperti website forum, search engine, social bookmarking, social networking , blog dan microblogging dan lain-lain. Jadi blog merupakan salah satu bagian dari website.

Blog juga ada banyak jenisnya, ada blogger, facebook, multiply, WordPress dan lain-lain. Jadi WordPress merupakan salah satu bagian dari blog.

Ringkasnya adalah WordPress merupakan salah satu dari bermacam-macam blog dan blog merupakan salah satu dari bermacam-macam website.

2 thoughts on “Perbedaan Blog, WordPress dan Website

  1. blog = we(b)site (l)og
    awalnya adalah website berbentuk spt diary, dimana halaman staticnya berisi kumpulan halaman2 yang lebih dinamis. tapi lama kelamaan blog menjadi pilihan website yang lebih preferable daripada website tradisional sendiri.

Silahkan Tinggalkan Komentar, Mohon jangan Spam. Spam dan cantuman link akan saya hapus !